Cara Membuat Sumber Link Otomatis di Blogspot 2013
1. Login ke akun blogger2. Masuk ke menu Template > Edit HTML
3. Cari kode </head> pake ctrl + f biar mudah
4. Pastekan kode berikut tepat diatasnya
<script type='text/javascript'> if(document.location.protocol=='http:'){ var Tynt=Tynt||[];Tynt.push('cXIEhKYVSr4lJ5adbi-bpO');Tynt.i={"ap":"Silahkan edit jika tidak ingin mencantumkan sumber ^_^"}; (function(){var s=document.createElement('script');s.async="async";s.type="text/javascript";s.src='http://bloggergubug.googlecode.com/files/sumbercopas.js';var h=document.getElementsByTagName('script')[0];h.parentNode.insertBefore(s,h);})(); } </script>5. Simpan
Silahkan ganti teks yang berwarna biru sesuai keinginan anda, untuk hasilnya seperti blog ini. Memang cara ini tidak bisa menghindari dari copy paste, setidaknya kita bisa mengingatkan terlebih dahulu. Mungkin pada posting selanjutnya akan dibahas cara memproteksi blog agar tidak bisa di copy paste. Ok selamat mencoba dan semoga bermanfaat :D
Read more: http://www.bloggergubug.com/2013/03/membuat-sumber-link-otomatis-di-blogspot.html#ixzz3FGuoyHvH
0 Response to "test"